Book
Tenun Tradisional Bugis Makassar
Tenun tradisional merupakan suatu pengerjaan menenun yang dilakukan dengan alat sederhana yang sejak lama telah dilakukan dalam rangka pemenuhan salah satu peralatan kebutuhan hidup masyarakat.Tatacaranya mengikutru aturan atau kebiasaan masyarakat di suatu tempat. Usaha semacam ini masih dilakukan oleh penduduk di beberapa daerah di Sulawesi Selatan, khususnya masyarakat Bugis Makasar.
Buku ini memperkenalkan Tenun Tradisional Bugis Makasar, fungsi dan peranannya dalam kehidupan masyarakat hingga tata cara pengolahannya.
Availability
BK 00002491 | 746.1409 | (Lemari B) | Available |
Published | Sulawesi Selatan : Proyek Pengembangan Permuseuman Sulawesi Selatan, 1979 |
---|---|
Description |
59 hal :20,5 cm 13,5 cm
|
Language |
Indonesian
|
ISBN/ISSN |
-
|
Subjects | |
Donor |
-
|